Minggu, 5 Mei 2024
MEDAN ketikberita.com | Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi dan Gubernur Aceh Nova Iriansyah berdiskusi untuk memperkuat hubungan kedua provinsi ini. Letak geografis Sumut dan Aceh yang berdekatan menjadi potensi agar kedua daerah ini melangkah bersama untuk lebih maju. Hal ini diungkapkan Gubernur Edy Rahmayadi usai menerima kunjungan silaturahmi Gubernur...
MEDAN ketikberita.com | Hari pertama kerja, usai libur Lebaran Idulfitri 1443 H, Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke beberapa ke kantor organisasi perangkat daerah (OPD) di lingkungan Pemprov Sumut, Senin (9/5). Hasilnya, kehadiran aparatur sipil negara (ASN) maksimal dan memuaskan. Sidak dimulai dari Kantor Dinas...
JAKARTA ketikberita.com | Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) mendapat penghargaan Kategori Kemitraan Tingkat Daerah Peringkat Pratama pada ajang Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) Award 2021. Penghargaan ini diserahkan langsung Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin kepada Wakil Gubernur Sumut Musa Rajekshah di Hotel Pullman, Jakarta Pusat, Selasa (14/12). Sumut mendapatkan...
MEDAN ketikberita.com | Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi meminta kepada Tim Sapu Bersih Pungutan Liar (Saber Pungli) Sumut untuk terus melakukan pengawasan, terutama di sektor - sektor pelayanan publik. Alasannya, karena sektor pelayanan publik sangat rawan terjadinya Pungli. “Perlu dilakukan pengawasan sejak dini, baik instansi pemerintah maupun lembaga layanan...
KAB TOBA (Sumut) ketikberita.com | Ketua DPR RI Dr. (HC.) Puan Maharani Nakshatra Kusyala Devi, S.Sos berjanji akan membantu masyarakat petani mengenai masalah pupuk yang langka. Selain akan membawa masalah ke pusat,ia juga mendorong pengolahan pupuk organik secara skala besar yang bisa mencukupi kebutuhan petani wilayah Tapanuli Raya. Hal ini...
SEI MANGKEI (Sumut) ketikberita.com | Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi meresmikan Rumah Susun (Rusun) di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Sei Mangkei, Rabu (5/1). Rumah susun ini ditujukan untuk pekerja di KEK Sei Mangkei agar mempercepat perkembangan kawasan industri ini Ada 60 unit Rusun siap huni yang diresmikan Gubernur Edy...
MEDAN ketikberita.com | Kasus stunting (gagal tumbuh pada balita akibat kekurangan gizi kronis) di sejumlah kabupaten/kota di Sumatera Utara (Sumut) masih tinggi. Bahkan berdasarkan data dari Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) angkanya ada yang menyentuh 40%. Untuk itu, Gubernur Sumut Edy Rahmayadi meminta persoalan stunting ini ditangani secara...
MEDAN ketikberita.com | Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Sumatera Utara (Sumut) Kaiman Turnip mengingatkan Aparatur Sipil Negara (ASN) bekerja maksimal usai libur Idulfitri 1443. Panjangnya libur Idulfitri tahun ini harusnya semakin memacu semangat kerja ASN. Setelah dua tahun ditiadakan, kali ini pemerintah memberikan tujuh hari libur...
TAPUT (Sumut) ketikberita.com | Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia (RI) KH Ma'ruf Amin beserta rombongan tiba di Bandara Internasional Silangit, Tapanuli Utara (Taput), Kamis (9/12). Mendarat sekitar pukul 15:15 WIB Wapres Ma'ruf Amin disambut Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi, Bupati Tapanuli Utara Nikson Nababan, Kapolda Sumut Irjen Pol...
MEDAN ketikberita.com | Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memberi penilaian Monitoring Centre for Prevention (MCP) untuk Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) sebesar 91,69% pada tahun 2021. Capaian tersebut merupakan yang tertinggi di Sumut. Untuk itu, Pemprov Sumut menerima apresiasi dari KPK dengan kategori Pemerintah Daerah dengan Skor Indeks Pencegahan Korupsi...