Selasa, 23 April 2024
HATAY, TURKI ketikberita.com | Lembaga Amil Zakat Darul Fattah (LAZ DF) menyalurkan donasi makanan siap santap melalui Dompet Dhuafa Lampung untuk penyintas gempa bumi Turki. Melalui unit Disaster Management Center (DMC) Dompet Dhuafa ratusan paket logistik berupa makanan siap santap didistribusikan kepada penyintas yang mengungi di Gida Ith Ihr...
YOGYAKARTA ketikberita.com | Presiden Republik Indonesia (RI) berencana menerbitkan Peraturan Presiden (Perpres) tentang Keberlanjutan Media. Kini Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) dan Dewan Pers sedang berpacu, adu cepat, mengusulkan draft rencana perpres tersebut. Ada dua usulan draft yang disodorkan ke Presiden. Pertama, usulan dari Kemenkominfo draft R-Perpres tentang Kerja Sama...
JAKARTA ketikberita.com | Rapat Kerja Teknis Penerangan (Rakernispen) TNI Angkatan Darat Tahun 2023 yang digelar di Gedung B, Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad), Senin (20/2/2023), membahas berbagai evaluasi kerja Penerangan TNI AD Tahun 2022, serta Penataan dan Penguatan Sumber Daya Manusia (SDM) Insan Penerangan dalam mendukung tugas pokok TNI...
JAKARTA ketikberita.com | Dewan Pers secara resmi telah menyerahkan rancangan peraturan presiden (R-perpres) media berkelanjutan kepada Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo). Naskah draf diserahkan langsung oleh Ketua Dewan Pers, Dr Ninik Rahayu, dan diterima oleh Dirjen Informasi dan Komunikasi Publik (IKP), Usman Kansong, di Jakarta, Jumat (17/2). Penyusunan Rancangan Perpres, terkait...
HATAY, TURKEY ketikberita.com | Dompet Dhuafa melalui Disaster Management Center (DMC) turut tergabung dalam Tim Indonesia Search and Rescue (INASAR) dan menyisir lokasi reruntuhan gempa di Turki. (Selasa, 14/02/2023) waktu setempat, ditemani dengan Narwan selaku Manager Response-Recovery DMC Dompet Dhuafa dan dr. Sjarif Darmawan, Sp.B yang merupakan seorang dokter spesialis...
TANGERANG (Banten) ketikberita.com | Dompet Dhuafa memberangkatkan sejumlah relawan dari dokter, tenaga medis dan tim asesmen menuju Turkiye. Hal tersebut sebagai wujud solidaritas bagi masyarakat Turkiye atas gempa dahsyat yang terjadi. Dokter dan relawan yang diberangkatkan mempunyai keahlian khusus, diantaranya spesialis bedah saraf, tulang dan kebencanaan. Dompet Dhuafa memberangkatkan dr....
TÜRKIYE ketikberita.com | Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI) memberikan kepercayaan kepada Dompet Dhuafa untuk menugaskan tim medis profesional atas respon gempa Türkiye. Dompet Dhuafa menyiapkan 2 relawan dokter Emergency Medical Team (EMT) guna ikut membantu penanganan para korban gempa. Dua dokter Dompet Dhuafa tersebut adalah dr. Zainab Aqila dan...
JAWA BARAT ketikberita.com | Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memaparkan strategi Kepolisian dalam melakukan mitigasi inflasi di Indonesia, akibat gejolak ekonomi global yang berdampak pada situasi ketidakpastian. Hal itu disampaikan Kapolri saat menjadi pembicara di acara Rakornas Kepala Daerah dan Forkopimda bertajuk 'Penguatan Pertumbuhan Ekonomi dan Pengendalian Inflasi' di SICC...
JAKARTA ketikberita.com | Polri bersama KPU, Bawaslu, KPI, PWI dan Dewan Pers menggelar rapat koordinasi terkait dengan dinamika jelang Pemilihan Umum (Pemilu) serentak yang digelar pada tahun 2024 mendatang. Dalam rapat ini, Polri diwakili oleh Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo. Ia mengatakan bahwa dalam pengamanan Pemilu 2024, Polri telah...
JAKARTA ketikberita.com | Prajurit TNI Angkatan Laut (TNI AL) KRI Frans Kaisiepo-368 (KRI FKO-368) yang tergabung dalam Satuan Tugas Maritime Task Force TNI Konga XXVIII-N/UNIFIL, menerima pujian dari berbagai pihak atas keberhasilannya dalam misi penyelematan kapal pengungsi yang tenggelam di Laut Mediterania beberapa waktu lalu. "Kalian telah menunjukkan kemampuan yang...