Masyarakat Kampong Suka Damai Masih Keluhkan Sarana Air Bersih

379

ACEH SINGKIL ketikberita.com | Warga Kampung Sukadamai saat ini masih mengeluhkan sarana air bersih untuk keperluan sehari-hari, Sabtu (26/2/2021).

Ramijah salah seorang ibu rumahtangga warga Desa Sukadamai sering mengeluhkan tentang air bersih, dia mengatakan untuk mandi kami menggunakan air sumur itupun warnanya berwarna kecoklatan seperti air teh.

Lanjut Ramijah, sedangkan untuk menyuci baju kami juga menggunakan air sumur tersebut. Untuk sedangkan untuk air minum sebagian ada yang membeli air galon.

Kemudian, Mijah juga mengatakan untuk mendapatkan air bersih kami hanya mengandalkan air hujan. Akan tetapi, apabila musim kemarau datang kami merasa sangat kewalahan.

Saya berharap kepada pemerintah daerah agar segera secepatnya mengatasi tentang keluhan kami ini. Ucap Ramijah. (R84)

Artikulli paraprakStrategi Pengelolaan dan Pengolahan Sampah Bobby Nasution Sudah Baik, Mental Masyarakat Juga Harus Dibentuk
Artikulli tjetërTepat Sasaran, Tradisi Sidak Bobby Nasution Mampu Perbaiki Kinerja Birokrasi Pemko Medan